Perlu diwaspadai nama lain dari babi dalam makanan

0

Anda wajib tahu nama lain dari babi dalam makanan. Yang dimaksud disini adalah istilah-istilah lain daging babi yang wajib diketahui dan diwaspadai oleh umat Islam.

NO. NAMA LAIN DAGING BABI URAIAN
1 Pork Daging babi dalam makanan
2 Pig Babi muda dengan berat kurang dari 50 kg
3 Swine Daging babi untuk seluruh spesiesnya
4 Hog Babi dewasa dengan berat melebihi 50 kg
5 Boar babi liar, babi hutan atau babi celeng
6 Bacon Daging hewan yang diasapi terutama babi
7 Ham Daging babi bagian paha
8 Sow Babi betina dewasa
9 Sow Milk Susu yang dihasilkan dari babi
10 Porcine Sesuatu yang berkaitan dan atau berasal dari daging babi, banyak ditermukan pada obat-obatan
11 Bak Daging babi dalam bahasa Tiongkok
12 Char Siu Hidangan Kanton berupa barbeque
13 Cu Hewab babi dalam bahasa Khek atau Hakka
14 Cu Nyuk Wajib tahu nama lain dari babi dalam makanan, dan sering dihidangkan pada siomay dan bubur
15 Zhu Rou Daging babi dalam bahasa Mandarin
16 Dwaeji Daging babi dalam bahasa Korea
17 Tonkatsu Irisan daging babi yang digoreng dengan tepung dalam kuliner jepang
18 Tonkotsu mie berkuah putih keruh yang terbuat dari lemak dalam kuliner Jepang
19 Butaniku Hewan babi dalam bahasa Jepang
20 Yakibuta babi panggang dalam kuliner Jepang
21 Nibuta Hidangan dari pundak babi di Jepang
22 Nuraniku Daging babi dalam bahasa Jepang
23 Kakuni Makanan dari perut babi rebus dalam kuliner Jepang
24 Baikwat Iga (tulang rusuk) babi
25 Khinzir babi dalam bahasa Arab dan Melayu
26 Lard Lemak babi yang dibiasanya digunakan sebagai minyak pada masakan kue, dan bahan dasar sabun
27 B2 Sebutan untuk makanan yang bahannya babi di Indonesia

Kepada saudara Muslim, waspada dan teliti dalam membeli makanan


Post a Comment

0Comments

Please Select Embedded Mode To show the Comment System.*